Tips Peluang Sukses Menjual Ice Cream Dari Awal


Agen Ice Cream
Agen Ice Cream


                     Tips Peluang sukses menjual ice cream - hallo kawula muda, apa kabar ? semoga dalam keadaan sehat semua ya, dan selalu berada dalam lindungan Allah Subhanahu wa ta'ala. Aamiin. oke teman-teman media saputra. pada kesempatan ini, saya akan membagikan Tips Peluang Sukses Menjual Ice Cream, sebelum itu kami akan menjelaskan pranalar terlebih dahulu ya. simak dan dibaca dengan baik.

~Memulai Bisnis Ice Cream Dari Awal~

             Unnuk Kamu semua yang berminat bisnis dibidang ice cream. itu merupakan 1 kunci kesuksesan yang berada didepan mata kalian, bagaimana kunci sukses ini dapat menjadi kenyataan sehingga dapat memberikan keuntungan bukan hanya sekedar jualan saja. berikut adalah beberapa tips yang bisa kamu lakukan untuk memulai Bisnis Ice Cream dari awal :

  • Menentukan Target Pemasaran 
                Target pemasaran sangat penting, karena dengan menentukan pemasaran yang baik maka peluang mendapatkan keuntungan akan lebih besar daripada kita hanya menjual ditempat itu-itu aja, hanya menjual kewilayah itu-itu aja, contoh penentuan target pemasaran bisa berdasarkan 2 sudut pandang.

                sudut pandang 1 yaitu pemasaran berdasarkan untuk siapa produk ini dijual misalkan [anak-anak TK, anak-anak PAUD, anak-anak SD]. selanjutnya sudut pandang 2 yaitu pemasaran berdasarkan tempat/lokasi misalkan [lokasinya di sekolahan, taman, pasar, Pesta ulang tahun / pernikahan / syukuran / aqiqah / khitanan dan lain-lain]

  • Menentukan Metode Penjualan
                   Metode penjualan sangat penting sekali, karena akan berdampak langsung pada kinerja penjualan dan hasil keuntungan yang akan diperoleh. setelah berhasil menentukan target pemasaran. kamu bisa memilih beberapa metode penjualan seperti :
    • Menjadi Agen Ice Cream

       Menjadi Agen ice cream tantangannya sangat berat dan sulit. kesulitannya ada pada bagaimana kamu mampu memennuhi segala persyaratan yang dibutuhkan dan harus dipenuhi. terkadangan ada yang menggunakan biaya pendaftaran atau biaya administrasi. [saya kurang paham tentang ini, karena setiap jenis perusahaan memiliki perbedaan berdasarkan syarat dan kententuannya] untuk menjadi agen bisa langsung menghubungi perusahaan terkait / membuka diskusi dengan berdialog dengan agen ice cream lainnya.

    • Menjadi Mitra Kerja Ice Cream dari distributor / agen 

        Menjadi Mitra Kerja sama bisa kamu lakukan jika kamu memiliki unit usaha dibidang lain misalnya [catering restoran, rumah makan, warung makan, tempat olahraga,tempat hiburan anak, tempat studio dan lain-lain. ada banyak sekali contohnya. dan yang perlu diperhatikan untuk menjadi Mitra Kerja ialah Agen/Distributor/Pemasok barang menyediakan Frezer atau tidak. karena setiap [Perusahan ice memiliki perbedaan kebijakan]

    • Menjadi Reseller Ice Cream

        Menjadi Reseller ice cream, mungkin bisa menjadi pilihan bagi kamu, apabila kamuhanya memiliki modal terbatas dan tidak memiliki unit usaha atau unit kendaraan. pilihin ini tepat bagi kamu yang berkerja santai hanya dengan gawai (Hp) yaitu dengan cara mempromosikan produk. namun untuk kamu harus tahu ada beberapa syarat dan ketentuan yang berlaku untuk menjadi reseller pasti berbeda-beda. maka, carilah agen / distributor yang memiliki syarat dan ketentuan yang membuat kamu nyaman, dan betah untuk terus menlajutkan kerjasama.

    • Menjadi Oker / Pedagang keliling dari Agen Ice Cream                                                        

                Menjadi Oker / pedagang keliling dari agen ice cream bisa menjadi alternatif bagi kamu. karena ada peluang besar yang bisa kamu miliki yaitu kamu dapat langsung bertemu konsumen berbeda halnya jika kamu hanya menjual online. tentu peluang ini sangat bagus bukan, selain itu bisa juga kamu mendapatkan keringanan seperti halnya di beberapa agen lain membolehkan hutang tapi tentu ada syarat dan kententuan yang berlaku disana.


  • Menentukan produk ice

                Produk ice yang dijual harus terlihat menarik perhatian pembeli, seperti kemasannya unik ada gambar kartun,selain itu perhatikan tanggal kadaluarsa setiap produk [pertimbangkan berapa lama produk A, produk B, Produk C bisa terjual habis sebelum tanggal kadaluarsa]. berikut merupakan tips memilih produk ice cream yang baik.

                => Pilih merek dagang yang berkualitas dan resmi, terdaftar dan menfapat izin dari berbagai lembaga seperti  BPOM, MUI, HACCP.
                => Pilih model/type produk ice cream
                        Misal   @ Produk Ice Cream Stik
                                    @ Produk Ice Cream Cup
                                    @ Produk Ice Cream Cone
                                    @ Produk Ice Cream Wadah besar (Ice toples 8liter)
                        
                        *setiap jenis produk ice baik stik atau cup, memiliki daya tahan cair yang berbeda. jadi penempatan / penataan ice harus baik dan benar* 

                => Pilih produk yang berada dekat dengan wilayah anda. [misal ada Agen Ice Cream dekat rumah jarak sekitar kurang dari 7km. maka bisa menjadi bagian dari pekerja di agen tersebut.] semakin dekat lokasi distributor atau Agen maka akan menghemat biaya 

  • Menentukan Basic dan Kemampuan
                    setelah kamu menentukan 3 tahapan diatas, selanjutnya kamu perlu mengetahui basic dan kemampuan yang kamu miliki. seperti berikut :
      • berapa besar modal biaya yang kamu miliki [jangan memaksakan kemampuan]
      • metode penjualan apa yang menurut kamu nyaman dan tidak menjadi beban. metode penjualan sebisa mungkin kamu miliki apa yang kamu punya. jangan memaksakan untuk membeli alat-alat penjualan yang sekiranya kamu belum sanggup. [misalkan => kamu hanya memiliki Hp, dan tidak memiliki banyak waktu karena harus kerja di pabrik, bisa saja kamu jualan online menjadi reseller. atau pada hari sabtu dan ahad bisa kamu manfaatkan untuk berdagang keliling]
      • jangan memaksakan diri melebihi kemampuan
      • jalinlah komunikasi yang baik dengan Agen/Distributor/Pemasok
      • setelah itu lakukan peninjauan. dan survey produk ke Agen/Distributor yang menjual dengan harga miring. seperti contohnya di Agen milik saya dengan Produk Ice Cream MIAMI PT. Indo Van Houten, Pemilik Perusahaannya Muslim dan Lokasinya ada di dekat Bandara Internasional Soekarno Hatta
                      Demikian info yang dapat kami berikan. perihal Tips Peluang Sukses Menjual Ice Cream Dari Awal. diartikel selanjutnya saya akan sampaikan Analisa besar keuntungan yang bisa kamu dapatkan jika bergabung menjadi bagian dari Mitra Kerja Sama/Reseller/Oker di Agen Ice Cream milik saya Saputra 1. 

Agen Saputra 1

jika ada pertanyaan/keinginan untuk gabung usaha 
Hub. Kontak Dibawah ini
Agen Ice Cream Miami [Saputra 1]
0858 9118 4263
0857 1065 6855 | 0821 4459 7928
0813 9900 5110

Alamat
Perumahan Griya Alam Sentosa Blok Y4 No 3 RT.13 RW.08
Desa Pasirangin
Kec. Cileungsi
Kab. Bogor - Jawa Barat


Komentar

Posting Komentar